Senin, 11 September 2017

Darah yang keluar 1 hari setelah menstruasi berhenti

Darah yang keluar 1 hari setelah menstruasi berhenti

https://www.google.com/maps/place/klinik+medika/@-8.6432035,115.1939199,17z/data=!3m1!4b1!4m5!3m4!1s0x0:0xea1e1ec0a4f71bed!8m2!3d-8.6432035!4d115.1961086?hl=in
Darah yang keluar 1 hari setelah menstruasi berhenti kemungkinan hanya disebabkan oleh sisa darah menstruasi saja yang belum benar-benar bersih. Hal ini merupakan hal yang normal terjadi dan tidak berbahaya. Menstruasi normalnya terjadi selama 2-7 hari, sehingga perdarahan menstruasi yang berlangsung dalam rentang waktu tersebut masih dapat dikatakan normal.
Berikut ini adalah tanda menstruasi yang tidak normal:
  1. perdarahan terjadi di luar siklus menstruasi yang seharusnya
  2. perdarahan menstruasi memanjang hingga lebih dari 7 hari
  3. perdarahan dalam jumlah sangat banyak hingga perlu mengganti pembalut tiap 2 jam atau kurang
  4. perdarahan menstruasi hanya flek-flek saja
  5. perdarahan dari vagina disertai dengan keputihan yang tidak normal
  6. perdarahan paska hubungan seksual (yang bukan darah menstruasi biasa)

Tidak ada komentar:

Entri yang Diunggulkan

Jika flek coklat sering berulang, dan haid sering tidak teratur

  Jika flek coklat sering berulang, dan haid sering tidak teratur Menstruasi adalah proses luruhnya dinding rahim yang keluar menjadi...